Untuk Hormati Korban Charlie Hebdo, Lampu Menara Eiffel Dipadamkan

Untuk Hormati Korban Charlie Hebdo, Lampu Menara Eiffel Dipadamkan

LAMPU di kawasan Menara Eiffel kabarnya dipadamkan pada Kamis (8/1/2015) pukul 20:00 waktu setempat. Hal itu sebagai penghormatan kepada para korban serangan di kantor Paris majalah satir Charlie Hebdo, demikian dilansir Anadolu Agency.


The post Untuk Hormati Korban Charlie Hebdo, Lampu Menara Eiffel Dipadamkan appeared first on Islampos.


Related Post

0 Komentar untuk "Untuk Hormati Korban Charlie Hebdo, Lampu Menara Eiffel Dipadamkan"

 
Copyright © 2014 huffingtonpost - All Rights Reserved
Template By Catatan Info