Status Gunung Api Saat Ini: 6 Siaga dan 14 Waspada
GUNUNG Soputan di Kabupaten Minahasa Selatan dan Minahasa Tenggara, Provinsi Sulawesi Utara, naik status dari Waspada (level 2) menjadi Siaga (level 3), terhitung mulai Jum'at, 26 Desember 2014, pukul 03.00 WITA. Demikian keterangan resmi Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) dalam rilisnya, Sabtu (27/12/2014).
The post Status Gunung Api Saat Ini: 6 Siaga dan 14 Waspada appeared first on Islampos.
0 Komentar untuk "Status Gunung Api Saat Ini: 6 Siaga dan 14 Waspada"